MATERIAL SAFETY DATA SHEET
CAUSTIC SODA ( FLAKE )
Nama Dagang Sodium Hydroxide, Caustic Soda
Rumus Kimia NaOH
Kadar 98%
Bentuk Padat / Flake Putih
Bau Tidak Berbau
SIFAT-SIFAT
- Korosif
- Jika kena udara akan meleleh
- Kontak langsung dengan air dapat menyebabkan panas berlebih dan menyembur
- Tidak mudah erbakar
|
PENYIMPANAN
- Dikemas dalam zak plastic
- Simpan di tempat yang kering
|
PENANGANAN
- jaga zag jangan sampai robek, jangan dibanting/dijatuhkan
- Pada pelarutan, JANGAN TUANG AIR KE DALAM CAUSTIC SODA FLAKE, tetapi masukkan caustic soda flake sedikit demi sedikit ke dalam air
- Jika tumpah, JANGAN DISEMPROT AIR tetapi masukkan tumpahan ke dalam zag plastic (hindari kontak dengan pekerja dan gunakan alat pelindung diri)
- Jika terjadi kebakaran, JANGAN PADAMKAN DENGAN AIR tetapi padamkan dengan foam, carbon dioksida, atau dry chemical
|
BAHAYA KIMIA
|
PERTOLONGAN PERTAMA
|
Mata
Menyebabkan iritasi, perih, kabur bahkan dapat menyebabkan bta
|
Segera bilas mata dengan air yang banyak minimal selama 15 menit segera bawa ke dokter
|
Kulit
Menyebabkan iritasi dan luka bakar, merusak jaringan kulit
|
Segera cuci dengan air yang banyak minimal selama 15 menit lepas pakaian dan sepatu yang terkontaminasi
Bilas bagian tubuh yang terkena dengan larutan asam cuka encer kemudian cuci dengan air bersih
Segera bawa ke dokter
|
Pernapasan
Terhirup/ tertelan dapat menyebabkan kerusakan system pernapasan, radang paru-paru dan keracunan
|
Bawa ke area berudara segar.
Jika sulit bernapas, beri bantuan pernapasan oksigen.
Bila pernapasan terhenti, beri pernapasan bantuan mulut ke mulut
Segera bawa ke dokter
|
Pencernaan
Menyebabkan korosif dan luka bakar, perut perih, pingsan
|
Jangan dimuntahkan, kumur dan minum air sebanyak-banyaknya segera bawa ke doker/ rumah sakit terdekat
|
PENCEGAHAN
- Sediakan shower dan perlengkapan pencuci mata di area kerja
- Gunakan sarung tangan dan sepatu karet
- Gunakan kacamata pelindung /safety goggles
- Gunakan pakaian pelindung
- Jangan makan, minum atau merokok di saat bekerja untuk menghindar efek pada pencernaan
|
Tidak ada komentar:
Posting Komentar